PENERAPAN PERMAINAN KARTU TOS GAMBAR SEBAGAI MEDIA EDUKASI KESEHATAN GIGI PADA SISWA SD GMIT OEHANI KECAMATAN TAEBENU KABUPATEN KUPANG

APPLICATION OF IMAGE TOS CARD GAME AS A DENTAL HEALTH EDUCATION MEDIA IN GMIT OEHANI SD STUDENTS TAEBENU SUB-DISTRICT AND KUPANG DISTRICT

https://doi.org/10.36082/gemakes.v2i2.728

Authors

  • Mery Novaria Pay Prodi Kesehatan Gigi, Poltekkes Kemenkes Kupang
  • Applonia Leu Obi Prodi Kesehatan Gigi, Poltekkes Kemenkes Kupang
  • Merniwati Sherly Eluama Prodi Kesehatan Gigi, Poltekkes Kemenkes Kupang
  • Melkisedek O. Nubatonis Prodi Kesehatan Gigi, Poltekkes Kemenkes Kupang
  • Leny M.A Pinat Prodi Kesehatan Gigi, Poltekkes Kemenkes Kupang
  • Boby I. Sakbana Prodi Kesehatan Gigi, Poltekkes Kemenkes Kupang

Keywords:

Permainan Kartu Tos Gambar, Media Edukasi Kesehatan Gigi, Sekolah Dasar

Abstract

Kesehatan gigi dan mulut masyarakat di Indonesia juga masih sangat memprihatinkan, terbukti Hasil Riset Kesehatan Dasar 2018 menujukkan 57,6% penduduk Indonesia mengalami masalah gigi dan mulut. Penduduk yang menerima perawatan oleh tenaga medis gigi hanya 10,2%. Hal ini menjadi tantangan bagi tenaga terapis gigi dan mulut di NTT karena masalah kesehatan gigi dan mulut masyarakat NTT masih berada di bawah standar nasional dan target Indonesia bebas karies tahun 2030, sehingga perlu dilakukan upaya dalam meningkatkan derajat kesehatan gigi dan mulut. Salah satunya dengan memberikan permainan edukasi kartu tos gambar kesehatan gigi.        Metode pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat dilakukan dengan melakukan penyuluhan. Tahapan yang dilakukan diantaranya pre-tes pengetahuan kesehatan gigi dan mulut, permianan tos gambar dan melakukan post-tes pengetahuan kesehatan gigi dan mulut. Hasil Penerapan permainan kartu tos gambar sebagai media edukasi kesehatan gigi pada siswa SD GMIT Oehani Kecamatan Taebenu Kabupaten Kupang efektif meningkatkan pengetahuan kasehatan gigi dan mulut.

Downloads

Download data is not yet available.

Published

2022-11-01

How to Cite

Pay, M. N., Obi, A. L. ., Eluama, M. S. ., Nubatonis, M. O. ., Pinat, L. M. ., & Sakbana, B. I. . (2022). PENERAPAN PERMAINAN KARTU TOS GAMBAR SEBAGAI MEDIA EDUKASI KESEHATAN GIGI PADA SISWA SD GMIT OEHANI KECAMATAN TAEBENU KABUPATEN KUPANG: APPLICATION OF IMAGE TOS CARD GAME AS A DENTAL HEALTH EDUCATION MEDIA IN GMIT OEHANI SD STUDENTS TAEBENU SUB-DISTRICT AND KUPANG DISTRICT. GEMAKES: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(2), 90–97. https://doi.org/10.36082/gemakes.v2i2.728